Kamis, 17 Juli 2014

Penyebab Wasir


Wasir yang dikenal juga dengan hemoroid merupakan penyakit atau gangguan pada anus. Wasir dapat mengakibatkan pembengkakan pada bibir anus, bahkan disertai pendarahan. Hal tersebut tentu mengakibatkan ketidaknyamanan bagi penderitanya. Menurut pakar kesehatan pencernaan dari Divisi Gastroenterologi Departemen Ilmu Penyakit Dalam FKUI/RSCM, Dr Ari Fahrial Syam, pola hidup masyarakat sekarang mungkin menyebabkan prevalensi wasir makin meningkat. Pola hidup yang dimaksud ialah kurang bergerak, makan kurang serat, atau kurang minum air.Namun, seperti halnya penyakit pada umumnya, wasir sebenarnya dapat dicegah. Ari menuturkan beberapa hal yang dapat mencegah sakit wasir.

1. Usahakan buang air besar dengan lancar

Mengejan saat buang air akan mengakibatkan pembesaran pembuluh darah di anus (wasir). Buang air besar dengan lancar akan mengurangi kegiatan mengejan. Agar buang air lancar, kita perlu cukup minum air dan makan serat.Serat bisa didapat dari sayur ataupun buah. Bisa juga berasal dari sereal atau agar-agar ."Usus besar membutuhkan air dan serat untuk melakukan tugasnya dengan baik," tutur Ari. 

2. Banyak bergerak

Pola hidup kurang bergerak dapat meningkatkan risiko wasir. Karena itu, solusinya adalah lebih banyak bergerak. Usahakan untuk berolahraga 3-5 kali atau minimal 150 menit seminggu. Selain itu, kurangi naik kendaraan untuk jarak yang masih mampu dijangkau dengan berjalan kaki.

3. Hindari terlalu banyak duduk

Duduk terlalu lama dapat menimbulkan tekanan pada anus sehingga memicu wasir. Karena itu, cobalah untuk tidak duduk saat melakukan kegiatan yang bisa dilakukan sambil berdiri, misalnya menelepon. "Kalaupun pekerjaan Anda mengharuskan untuk banyak duduk, sering-seringlah menyempatkan berdiri, minimal 2 jam sekali," saran Ari.

4. Hindari "keasyikan" di toilet

Gaya hidup orang sekarang yang tidak bisa lepas dari telepon cerdas (smartphone) sering kali terbawa hingga ke toilet. Padahal, "keasyikan" mengoperasikan telepon cerdas sambil duduk di toilet dapat meningkatkan risiko wasir. 
Selain itu, membawa telepon cerdas ke toilet hanya akan menambah banyak bakteri yang menempel padanya. Maka dari itu, cobalah untuk tidak lagi berpikir menjadikan telepon cerdas sebagai teman buang air lagi.

Wasir internal dan eksternal

Perbedaan Antara Wasir Internal & Eksternal 

Ada dua jenis wasir yang sangat umum, diantaranya adalah wasir internal dan eksternal. Wasirinternal ini terjadi di mana jaringan anal menjadi meradang dalam rektum. Untuk wasir eksternal terjadi ketika jaringan anus di bagian luar yang lunak menjadi meradang.

Wasir Eksternal

Ketika
 wasir ditemukan di luar anus, maka jaringan pada kantung darah dapat terlihat dan mudah dirasakan sehingga wasir eksternal ini mudah untuk di diagnosis dan obati.

Tanda pertama dari
 wasir eksternal ini biasanya adanya rasa ketidaknyamanan tepat berada pada gejala wasir timbul. Wasir ini biasanya sangat lembut dan terasa gatal. Mungkin ada juga yang menimbulkan darah merah yang terang jika dilihat pada kertas toilet setelah buag air besar. Ketika digunakan untuk duduk ataupun berjalan, maka bisanya terasa sangat menyakitkan.

Wasir eksternal cenderung menjadi
 masalah yang paling mudah untuk diobati dari pada wasir internal. Karena wasir eksternal ini dapat dikurangi dengan melakukan pengobatan rumahan seperti krim, tisu, merendam wasir dengan air hangat dan kebersihan yang teliti. Mungkin wasir eksternaldapat hilang hanya dalam beberapa minggu bila diatasi dengan benar dan tepat. Namun, juga bisa membutuhkan waktu yang sangat lama karena permasalahan sudah semakin kompleks dan penderitanya sudah mengalami rasa ketidaknyamanan yang parah!

Wasir Internal

Biasanya kalau wasir internal tidak menimbulkan rasa sakit dan tanda pertama mungkin hanyaterlihat darah baik di atas kertas toilet saat buang air besar atau di bangku. Tanda lain timbulnya wasir internal ini bisa juga menjadi debit berair di bagian anus. Biasanya wasir internal ini sangatmenyedihkan dan memalukan bagi para penderitanya. Kadang-kadang ada juga timbul perasaanrisih.

Wasir internal ini disertai dengan rasa sakit dan terjadi ketika mereka keluar dari anus, biasanyapada saat buang air besar. Ketika Anda mengalami wasir internal, maka Anda dapat melakukanpengobatan dengan menggunakan krim yang dapat Anda oleskan tepat pada bagian yang mengalami wasir. Tapi Anda juga tetap harus menjaga kebersihan tubuh Anda terutama pada saatkeluarnya air atau lendir saat buang air besar. Keluarnya air atau lendir dari daerah mukosa dapat menyebabkan iritasi parah pada daerah dubur.

Kadang-kadang lendir yang keluar dari anus ini
 dapat keluar bersama dengan keluarnya tinja. Ini bisa sangat menyakitkan bagi para penderitanya. Jika Anda mengalami permasalahan yang sama seperti ini, maka ada baiknya Anda mencoba melakukan kompres menggunakan air dingin untuk mengecilkan jaringan yang sedang bermasalah dan kemudian dengan hati-hati mendorong wasir tersebut untuk masuk ke anus dengan menggunakan jari. Ini dapat menyakitkan untuk Andalakukan, tetapi akan memberikan bantuan bagi Anda agar wasir dapat masuk kembali keposisi semula. Adanya wasir itu ada kemungkinan bahwa timbulnya gumpalan yang mungkin telah terbentuk di dalam darah. 


Ambeien

Ambeien merupakan penyakit yang terjadi pada sekitar bibir anus yang mengalami pembengkakan, bahkan terkadang disertai dengan pendarahan. Penyakit ambeien dan pengobatannya ini biasanya membutuhkan waktu relatif agak lama.
Umumnya penyakit ambein ini terjadi disebabkan melakukan gerakan saat olahraga seperti angkat beban. Bisa juga pemicu penyakit ambeien ini karena kita terlalu sering duduk maupun berdiri, faktor keturunan, mengejan berlebihan saat buang air besar.

Gejala Penyakit Ambeien

gejala-penyakit-ambeien-cara-pengobatan
Secara umum, penyebab penyakit ambeien ini adalah karena terlalu keras saat mengejan. Penderita penyakit ambeien akan mengalami rasa panas dan juga gatal di bagian poros usus atau lubang pembuangan. Di bagian sekitar lubang pembuangan, muncul tonjolan atau benjolan kecil.
Pada saat buang air besar, penderita ambeien akan mengalami sakit yang cukup luar biasa dan juga sulit. Tak jarang, gejala penyakit ambeien ini disertai dengan pendarahan pada saat buang air besar.
Penyakit ambeien ini terdiri dalam 2 kategori baik dalam tanda maupun gejalanya. Ambeien pertama adalah ambeien internal yang menyebabkan pembengkakan di bagian rektrum sulit dilihat maupun diraba.
Pada tipe pertama ini, ambein tidak akan terasa sakit, akan tetapi darah akan keluar dengan cara menetes dan juga mengalir. Parahnya, ambeien bisa keluar sendiri dari anus yang terlihat berwarna merah mudah.Penyakit ambeien dan pengobatannya ini bisa dilakukan dengan mendorong masuk kembali ambeien.

Cara Pengobatan Penyakit Ambeien

Berbeda dengan ambeien internal, ambeien eksternal ini tergolong dalam kategori berat. Umumnya penderita ambeien ini akan merasa gatal, sakit dan juga perih. Terlebih jika ambeien terdorong keluar pada saat buang air besar, maka akan terjadi penggumpalan trombosis yang akan mengakibatkan ambeien berwarna biru agak keungu-unguan. Namun, jika anda maupun keluarga anda mengalami hal demikian, tak perlu khawatir sebab cara pengobatan penyakit ambeien bisa dilakukan dengan beberapa teknik pengobatan.

Buah yang baik untuk wasir

Cara Mengobati Ambeien Secara Alami

Cara mengobati Ambeien Secara Alami
Cara mengobati Ambeien Secara Alami dengan mengkonsumsi makanan berserat tinggi. Makanan yang berserat sudah tidak diragukan lagi khasiatnya untuk melancarkan pencernaan dan pembuangan sisa metabolisme tubuh. Serat dapat ditemukan pada makanan yang terdiri dari sayur-sayuran dan buah-buahan.
Cara mengobati Ambeien Secara Alami dengan Tape Singkong. Makanlah tape singkong yang benar – benar masak (yang lembek) secara rutin 3 kali sehari. Lakukan kebiasaan ini walaupun gejala ambeien sudah menghilang.
Cara mengobati Ambeien Secara Alami dengan pisang klutuk. Mengkonsumsi   pisang klutuk muda yang dihaluskan dan dicampur dengan gula aren akan dapat membantu proses penyembuhan penyakit ambeien secara alami.
Cara mengobati Ambeien Secara Alami dengan Pisang Ambon. Ambil 1 buah pisang ambon kemudian di blender dan ditambah dengan susu murni sebanyak satu gelas. Minum selama 3 gelas sehari secara teratur selama seminggu.
Cara mengobati Ambeien Secara Alami dengan minum Susu. Susu merupakan minuman sekaligus makanan bagi tubuh kita, susu sangat mudah dicerna oleh tubuh dan dapat melancarkan pencernaan. Mengkonsumsi makanan berserat tinggi dan diimbangi dengan minum susu tiap hari akan dapat mengurangi sakit pada penderita ambeien.
Cara mengobati Ambeien Secara Alami dengan Kangkung. Caranya adalah cucilah kangkung dengan air hangat dan kemudian di blender halus, lalu saring airnya. Setelah itu campur dengan satu butir telor ayam kampung dan garam dapur secukupnya. Aduk hingga rata. Minum sehari sekali sebelum tidur.
Cara mengobati Ambeien Secara Alami dengan buah tomat. Buah tomat ternyata dapat dimanfaatkan untuk mengobati ambeien secara alami. Caranya adalah dengan mencuci bersih buah tomat kemudian memotongnya menjadi beberapa bagian lalu dihaluskan dan dicampur dengan minyak kelapa secukupnya. Diamkan, setelah kurang lebih 10 menit oleskan pada bagian benjolan akibat ambeien tersebut dengan menggunakan kain yang bersih
Cara mengobati Ambeien Secara Alami dengan Pegagan. Bersihkan dan potong-potong 5 tanaman pegagan berikut akarnya. Tambahkan 1 cangkir air panas dan didihkan sekitar 5 menit. Biarkan dingin lalu minum sedikit demi sedikit 1 cangkir sehari.

Stadium wasir

Meski bukan kondisi medis yang berat, tetapi wasir bisa mengganggu hidup penderitanya. Penyakit ini ditandai dengan rasa sakit terutama ketika buang air besar. Pola makan kurang serat bisa memperparah kondisi wasir sehingga berkembang ke stadium lanjut. 

Wasir atau ambeien merupakan pembesaran sekelompok pembuluh darah balik (vena) yang berada di anus, persis di bawah selaput yang membatasi bagian rektum dan anus. Dalam istilah medis, wasir dikenal dengan nama hemoroid yang sebenarnya adalah sekelompok pembuluh darah vena tersebut.

Dr. Ari Fahrial Syam dari Divisi Gastroenterologi Departemen Ilmu Penyakit Dalam Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia mengatakan, tingkat keparahan wasir dibagi menjadi 4 stadium, sebagai berikut.

Stadium 1: Mulai terjadi pembesaran vena di anus. Ukurannya masih kecil sehingga biasanya belum menimbulkan gejala apapun. Baru bisa terdeteksi ketika diperiksa dengan endoskopi. Namun terkadang sudah mulai menimbulkan rasa tidak nyaman saat buang air besar (BAB).

Stadium 2: Pembesaran vena sudah mulai dapat teraba, bisa keluar dari anus dan masuk kembali secara spontan, namun belum ada pendarahan. Terkadang terjadi infeksi yang mengakibatkan rasa panas dan gatal di anus. Kemungkinan rasa panas meningkat saat duduk terlalu lama dan BAB.

Stadium 3: Pembesaran vena lebih sering keluar dari anus, bahkan sudah tidak mampu dimasukan kembali secara spontan. Maka untuk memasukkannya diperlukan bantuan jari. Dapat menimbulkan rasa panas saat duduk terlalu lama ataupun BAB. Saat terjadi kontraksi, vena yang membesar bisa pecah dan menimbulkan pendarahan. 

Stadium 4: Pembesaran vena sudah tidak dapat dimasukan kembali, meskipun dengan bantuan jari. Pendarahan terjadi semakin sering lantaran vena yang semakin membesar, sehingga mungkin dapat membuat penderitanya kekurangan darah atau penurunan hemoglobin (HB). 

Keempat stadium wasir tersebut, tutur Ari, membutuhkan perawatan dan pengobatan yang berbeda. Namun secara umum, pengobatan wasir terdiri dari penyuntikan, pengikatan, dan operasi. 

Penyuntikan bertujuan untuk mematikan pembuluh darah agar tidak terus membesar. Sementara pengikatan yang dimaksud adalah pengikatan pembesaran pembuluh darah yang keluar dari anus. Tujuannya agar darah tidak mampu lagi mengalir dan pembuluh darah akan mati dengan sendirinya. Sedangkan operasi bertujuan untuk menghilangkan pembuluh darah yang membesar.

Pada tahap yang ringan, keluhan akibat wasir bisa dikurangi dengan berendam air hangat setiap hari dan mengonsumsi cukup cairan dan makanan berserat untuk melunakkan tinja sehingga terjadinya sembelit dan mengejan saat BAB bisa dihindari.

Selasa, 15 Juli 2014

Tentang wasir

Bagi Anda yang memiliki wasir berpengalaman sebelum , Anda akan tahu bahwa sering salah satu pengalaman paling menyakitkan atau tidak menyenangkan orang bisa melalui . Anda harus sering bertanya-tanya apa yang terlihat seperti wasir ?

Pertama, jika Anda tidak tahu apa wasir , mereka seperti varises dan mereka hanya ditemukan di daerah dubur . Mereka adalah vena buncit dan melebar dari pleksus hemoroid - yang merupakan kompleks pembuluh darah di anus dan daerah rektum yang lebih rendah .

Karena kenyataan bahwa usus perlu sering berkontraksi dan berkembang, pembuluh darah di daerah ini perlu merenggang dan agak fleksibel. Inilah sebabnya mengapa seseorang tidak dapat menderita wasir pada bagian lain dari tubuh mereka , karena pembuluh darah tidak mampu meregangkan seperti yang mereka lakukan di daerah anus ketika mereka bertekanan darah .

Jika Anda sedang berjuang untuk memahami apa wasir adalah, cobalah untuk menganggapnya sebagai bagian paling lemah dari daerah sudah lemah pembuluh darah . Bila Anda sering terlalu melelahkan di toilet , pembuluh darah melemah diletakkan di bawah sejumlah besar tekanan. Setelah pembuluh darah telah dikeluarkan terlalu besar mana, mereka tidak selalu bisa kembali ke ukuran normal , sehingga wasir berkembang. Jumlah pembuluh darah terpengaruh pada kasus tersebut akan menentukan jumlah wasir yang Anda dapatkan .

wasir internal

Wasir internal akan terjadi jika pembuluh darah membesar berada di dalam anus . Dengan demikian mereka tidak dapat terlihat . Beberapa perdarahan mungkin dialami tapi biasanya tidak menyakitkan. Namun, jika wasir internal yang menjadi prolaps , yaitu pembuluh darah membesar berada di dalam tetapi begitu bengkak yang mereka menggantung di luar di mana Anda bisa merasakan mereka , maka Anda akan melihat beberapa jaringan lunak menyembul keluar dari anus . Ini biasanya lampu merah dalam warna .

wasir eksternal

Sebagai istilah menunjukkan , wasir eksternal adalah mereka di mana pembuluh darah membesar terjadi pada bagian luar anus bukannya di dalam. Wasir eksternal dapat dirasakan sebagai benjolan daerah perdarahan kecil di bawah kulit . Mereka tidak akan terlihat seperti menusuk melalui pembukaan anal , tetapi ditemukan berkembang di tepi anus . Mengingat di mana mereka biasanya berkembang , mereka cenderung kecoklatan . Pendarahan sering dialami sebagai gesekan dan iritasi terjadi dengan mudah .

wasir thrombosed

Jenis yang paling menyakitkan wasir akan menjadi tipe thrombosed . Jika Anda pernah mengalami ini atau tahu seseorang yang memiliki , Anda akan tahu bahwa tidak ada yang bisa lebih menyakitkan di daerah anus . Alasan ini sangat menyakitkan karena wasir sebenarnya memiliki bekuan darah di dalamnya . Kadang-kadang orang menyebut wasir seperti tumor non - ganas . Hal ini agak menakutkan untuk berpikir seperti itu , tapi itu benar-benar terdengar buruk daripada yang sebenarnya . Wasir thrombosed perlu dilihat untuk segera sehingga pengobatan yang dapat dimulai sebelum nyeri menjadi lebih buruk .

Inspeksi visual wasir

Cara di mana banyak orang sampai pada kesimpulan bahwa mereka memiliki wasir sebelum pergi ke dokter adalah dengan menggunakan cermin untuk melihat daerah mereka mencurigai . Itu sering wahyu mengejutkan pikiran berulang tentang apa yang terlihat seperti wasir . Mereka mungkin terlihat seperti benjolan kecil anggur yang keluar dari anus , ini mungkin wasir internal yang biasa. Bentuk , ukuran dan warna wasir akan bervariasi dari satu pasien ke pasien lain , jadi jangan khawatir jika apa yang Anda lihat atau dengar tidak persis menyerupai apa yang Anda menderita . Wasir wasir , apakah mereka besar atau kecil , merah atau coklat , menyakitkan atau tidak menyakitkan .

Warna wasir terutama apa yang digunakan untuk menggambarkan dan mendiagnosa jenis wasir yang anda miliki. Yang berwarna kecoklatan biasanya wasir eksternal , yang kemerahan atau merah muda sering prolaps hemoroid interna , dan yang merah atau ungu / biru gelap wasir thrombosed paling mungkin .

Apa yang harus Anda lakukan?

Wasir telah ada selama ratusan tahun . Sejarah mereka tanggal perjalanan kembali . Saat itu tidak ada obat atau operasi yang dapat digunakan , tapi hari ini ada banyak pilihan yang berbeda untuk pasien yang menderita kondisi ini .

Untuk memulai , jika wasir tidak thrombosed dan berada dalam tahap awal , ada beberapa cara untuk mengatur mereka sendiri .

Pertama , menghindari mengejan berlebihan saat membersihkan perut Anda . Jangan terlalu cemas tentang buang air setiap hari . Dengan kata lain , jangan mencoba untuk memaksa keluar tinja ketika tidak ada dorongan nyata. Jika diet harian Anda sehat dengan banyak serat , gerak akan datang tentang mudah dan mudah .

Selanjutnya, praktik kebersihan toilet baik setelah setiap sesi untuk memastikan bahwa bakteri tidak menyebabkan iritasi lebih lanjut atau infeksi . Namun, jangan berhati-hati untuk tidak menggosok terlalu keras saat membersihkan . Gunakan tegas tapi lembut menekan atau menyeka tekanan selama pembersihan. Menekan dalam menuju pembukaan anus sebagai lawan kasar ' menyikat ' tindakan juga membantu untuk mendorong kembali wasir prolaps kecil .

Metode lain seperti menggunakan mandi air hangat atau menerapkan over-the -counter krim anestesi juga membantu untuk menenangkan daerah anal lega ketidaknyamanan atau nyeri yang disebabkan oleh wasir .

Salah satu solusi lain yang ribuan penderita telah ditemukan sangat membantu adalah H Keajaiban .

Jika solusi yang disarankan di atas tidak menghilangkan rasa sakit dan ketidaknyamanan , seperti orang-orang Anda dengan wasir thrombosed , maka bantuan medis profesional harus dicari . Manajemen bedah seperti karet ligasi band dan hemorrhoidectomy dianggap perlu . Hal ini juga untuk memastikan bahwa masalahnya bukan karena sesuatu yang jauh lebih serius daripada wasir